Bukti Numerical Al Quran Tidak Mengalami Perubahan (Bagian 1)

Seperti diketahui Al-Quran memiliki angka keramat 19, angka ini diperoleh berdasarkan kalimat Basmalah, B(i)sm All(a)h Al-R(a)hm(a)n Al-R(a)him. Catatan : huruf dalam kurung tidak terdapat dalam huruf bentuk Arab. Jumlah huruf (tak termasuk dalam kurung) berjumlah 19
Mungkin anda akan bertanya mengapa angka keramat Al-Quran 19. Karena itu merupakan awal angka (1) dan akhir angka (9). Angka terdiri dari 1-2-3-4-5-6-7-8-9. Dan ini merupakan konsep Tuhan yang mempunyai sifat Yang Awal dan Yang akhir.

[QS 57:3] Dialah Yang Awal dan Yang Akhir Yang Zhahir dan Yang Bathin  dan Dia Maha Mengetahui segala sesuatu.

Dibawah merupakan tabel urutan Surah dan jumlah ayat masing-masing Surah dan hubungan keduanya.

                                           
Dari tabel diatas dapat kita temukan bahwa ada 57 bilangan  genap, 57 bilangan ganjil dan 20 bilangan prima.

Jumlah urutan bilangan Genap 1653. Dimana 1653 = 19 (jumlah ayat) x 87 (urutan surah)
Jumlah urutan bilangan Ganjil 1653. Dimana 1653 = 19 (jumlah ayat) x 87 (urutan surah)

Jumlah bilangan Genap 6236, yaitu sama dengan jumlah Ayat dalam Al-Quran dan jumlah bilangan Ganjil 6555, yaitu sama dengan jumlah Surah dalam Al-Quran.

Jumlah bilangan Prima 1992, dimana 19 adalah angka keramat Al-Quran dan 92 adalah angka nabi Muhammad.

6555+92 =6647 dimana 66 adalah angka Allah dan 47 adalah  Surah Muhammad

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.